Lucid Dream atau Mimpi Sadar

Lucid Dream adalah kondisi ketika kita sedang bermimpi, dan kita sadar bahwa itu hanyalah mimpi. sangat mengasyikkan karena kita bisa melakukan apapun yang kita mau,  kita bisa mengontrol penuh mimpi kita dan bermain-main di sana.

Komentar